8 Jenis Vitamin yang Baik Dikonsumsi untuk Atlet, Apa saja?
Ilustrasi--
Seorang atlet perlu melakukan latihan fisik yang intens setiap hari. Atlet juga dituntut untuk tampil dengan fisik yang prima ketika berkompetisi. Asupan nutrisi yang tepat sangat diperlukan untuk mendukung kebutuhan ini. Akan tetapi, perlukah atlet mengonsumsi vitamin tambahan dalam pola makan sehari-hari? Ketahui jawabannya dalam ulasan ini!
Apakah vitamin untuk atlet itu penting?
Mengonsumsi vitamin atau suplemen penting untuk atlet di samping menjalankan pola makan yang dirancang khusus untuk olahragawan.
Penelitian dalam jurnal Sport Medicine mengungkapkan bahwa atlet berisiko mengalami kekurangan nutrisi. Hal ini karena intensitas olahraga yang berat tidak dibarengi dengan pemenuhan nutrisi yang tepat.
BACA JUGA:Banyak yang Nggak Tau, Ini Misteri Kutukan Prabu Brawijaya V Ke Gunung Lawu
BACA JUGA:Kebakaran Kapal Tanker di Bali: Lima ABK Tewas, Beberapa Luka Parah
Nah, konsumsi suplemen untuk mendapatkan tambahan vitamin, mineral, atau zat gizi lain bisa mencegah atau mengatasi kekurangan nutrisi pada atlet.
Selain itu, penelitian lain dalam jurnal Environmental Research and Public Health mengungkapkan bahwa asupan suplemen makanan, terutama pada atlet, dapat membantu mencegah cedera dan meningkatkan performa.
Namun, suplemen yang dikonsumsi haruslah sesuai dengan kebutuhan masing-masing atlet dan tidak melanggar aturan kompetisi profesional.
Daftar vitamin untuk atlet
BACA JUGA:Densus 88 Tangkap Dua Teroris ISIS di Jakarta Barat, Pelajari Merakit Bom dari Media Sosial
Berikut beberapa suplemen yang dibutuhkan oleh atlet beserta masing-masing manfaatnya.
1. Vitamin B12