Benarkah Gula Penyebab Diabetes? Cek Faktanya

Ilustrasi - Gula.--

Kelola stres dengan baik sehingga Anda tidak mudah tergoda untuk banyak mengonsumsi makanan manis.

Selain membatasi konsumsi gula, Anda bisa menurunkan risiko diabetes dengan rutin berolahraga. Perbanyak aktivitas fisik ringan, seperti jalan santai, joging, atau bersepeda untuk menjaga berat badan tetap ideal.

Kesimpulan

Gula bukanlah penyebab utama terjadinya diabetes tipe 2. Namun, pola makan tinggi gula memicu kelebihan berat badan dan obesitas yang merupakan faktor penyebab diabetes. Meskin bukan penyebab diabetes langsung, Anda tetap harus membatasi asupan gula harian. (*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan