Harga Gabah di Sumsel Anjlok, Petani Menjerit!

ANJLOK: Harga gabah di Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel) anjlok drastis hingga menyentuh angka Rp5.300 per kilogram. Foto: ilustrasi/dok/ist--

Situasi ini dikhawatirkan akan berdampak pada program percepatan swasembada pangan yang telah dicanangkan pemerintah. Jika harga gabah terus merosot, keberhasilan program tersebut terancam gagal. (*)

Tag
Share