Pemprov Sumsel Surati BKN Soal 900 Formasi PPPK yang kosong

Sekretaris Daerah (Sekda) Sumsel Edward Chandra. Foto : ist--
honorer baru, mengikuti proses seleksi P3K, hingga menyampaikan usulan optimalisasi. Semua berjalan
sesuai aturan," imbuhnya.
Sementara itu, perwakilan Forum Koordinasi PPPK R4 Provinsi Sumsel Faisal Fani mengatakan
berdasarkan data yang mereka peroleh, masih terdapat sekitar 900 formasi PPPK di lingkungan
Pemprov Sumsel yang belum terisi.
"Kami juga mempertanyakan tindak lanjut Pemprov terkait pengajuan P3K Paruh Waktu, yang selama ini
belum ada kejelasan teknis," katanya.
Maka dari itu, pihaknya berharap agar pemerintah daerah mengusulkan kembali formasi tersebut melalui
proses optimalisasi ke BKN.
BACA JUGA:Dana PIP 2025 Juli Cair, Ini Cara Siswa SD-SMA Jadi Penerima PIP
"Harapan kami agar proses optimalisasi tetap sesuai sasaran dan aspirasi honorer bisa di akomodasi,"ucapdia. (*)