Kisah Mantan Bupati Cirebon yang Terlibat Kasus Suap dan Kontroversi Anaknya Dituding Terlibat Kasus Vina
Kisah Sunjaya Mantan Bupati Cirebon yang Terlibat Kasus Suap dan Kontroversi Anaknya Dituding Terlibat Kasus Vina. (Poto: ist/ist)--
Aturan tersebut menyatakan bahwa calon kepala daerah yang terpilih dan ditetapkan sebagai terdakwa tetap akan dilantik, namun kemudian akan diberhentikan sementara hingga proses hukumnya selesai.
BACA JUGA:Babak Baru Kasus Vina Cirebon: 5 Terpidana Kompak Sebut Pegi Setiawan Bukan Pembunuh
Setelah penonaktifan Sunjaya Purwadi Sastra, Imron Rosyadi, wakil bupati terpilih, ditunjuk oleh Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) sebagai Pelaksana Tugas (Plt) Bupati Cirebon.
Inilah sekilas kisah Sunjaya Purwadi Sastra, eks Bupati Cirebon yang hanya menjabat selama 15 menit setelah pelantikannya. ***