Selain itu, video game kerap memberikan reward atau hadiah saat anak memenangkan permainannya.
Ini membuat anak semakin senang dan tertarik untuk terus bermain video game.
Itu sebabnya, anak dengan ADHD cenderung lebih fokus saat bermain video game daripada saat belajar di kelas.
Adapun bila kecanduan sudah terjadi, anak dengan ADHD akan semakin sulit untuk fokus pada hal lain di luar video game.
Tak hanya itu, saat anak dengan ADHD kalah dalam game, ia cenderung melampiaskannya melalui tindakan impulsif.
Kategori :