Kulit Kasar dan Bertekstur? Ini Penyebab dan Solusinya

Rabu 15 Jan 2025 - 21:54 WIB
Reporter : Arul
Editor : Arul

Tips mencegah kulit bertekstur

Mengatasi kulit bertekstur memang penting, tetapi mencegah jauh lebih baik daripada mengobati.

Berikut beberapa tips sederhana yang bisa Anda coba untuk mencegah tampilan kulit yang tidak merata.

Bersihkan wajah dua kali sehari, yaitu pagi dan malam.

Gunakan pembersih wajah sesuai jenis kulit, 

Selalu hapus makeup sebelum tidur agar pori-pori tidak tersumbat.

Pakai pelembap setiap hari, terutama setelah mencuci wajah.

Pilih pelembap yang ringan dan tidak menyumbat pori-pori.

Gunakan sunscreen SPF 30 atau 50 setiap hari.

Lakukan eksfoliasi secara rutin.

Jaga pola makan dan hidrasi tubuh.

Hindari menyentuh wajah secara berlebihan.

Kelola stres. 

Anda mungkin tidak percaya diri dengan tampilan kulit bertekstur, tapi dengan perawatan yang tepat, kulit wajah bisa kembali halus dan sehat.

Untuk masalah spesifik seperti keratosis pilaris atau jerawat kronis, berkonsultasilah dengan dokter kulit agar perawatannya lebih optimal.

Kesimpulan

Kulit bertekstur membuat tampilan wajah tidak merata, kasar, dan kusam.

Kategori :