SKD Sekolah Kedinasan 2024: Ketahui Sistem Perangkingan di IPDN, Kemenhub, dan Lainnya!

Senin 22 Jul 2024 - 16:13 WIB
Reporter : Adi Candra
Editor : Riski

Berikut simulasinya:

- Program Studi DIII Sistem Kelistrikan Kapal (Poltekpel Aceh)

  - Kuota 2024: 101

  - Perangkingan SKD (x5): 505

- Program Studi DIII Elektro Pelayaran (Poltekpel Surabaya)

  - Kuota 2024: 69

  - Perangkingan SKD (x5): 345

- Program Studi DIII Manajemen Transportasi Udara (Poltekbang Surabaya)

  - Kuota 2024: 1

  - Perangkingan SKD (x5): 5

BACA JUGA:Kemenag Rilis KMA 450: Terobosan Baru dalam Pendidikan Madrasah

BACA JUGA:Kisah Inspiratif Adinda Tiara Putri: Anak Desa yang Meraih Beasiswa SMA Negeri Palembang

POLTEKIM dan POLTEKIP

Poltekim dan Poltekip menerapkan kebijakan perkalian perangkingan tahap SKD, di mana pendaftar dengan peringkat 8 kali kuota teratas setiap gender berhak lanjut ke tahap seleksi lanjutan. 

Berikut simulasinya:

- Gender Laki-laki (POLTEKIM)

Kategori :