Mendagri: Pelantikan Serentak Kepala Daerah Tanpa Sengketa Dijadwalkan Akhir Januari 2025
Mendagri: Pelantikan Serentak Kepala Daerah Tanpa Sengketa Dijadwalkan Akhir Januari 2025-(Poto; ist/ist)-
Namun, Tito menambahkan bahwa belum ada tanggal pasti mengenai pelantikan tersebut. Ada kemungkinan akan ada perubahan Peraturan Presiden (Perpres) terkait jadwal dan tata cara pelantikan.
BACA JUGA:Pemprov Sumsel Siap Jembatani, SK Pelantikan Pejabat OKU Selatan Dibatalkan Mendagri
BACA JUGA:Bupati Mura Buka Suara Terkait Pencabutan SK Pelantikan oleh Mendagri
"Kami akan melakukan rapat dulu, tingkat pemerintah, rapat dengan akademisi sudah untuk menentukan tanggal yang pas. Kira-kira di akhir Januari itu kapan atau di awal Februari itu kapan, untuk gubernur kapan, untuk wali kota bupati kapan," tuturnya.