Vitamin A untuk Anak: Manfaat, Kebutuhan, dan Sumbernya

Ilustrasi--

 

 

Ini artinya masih banyak balita yang membutuhkan upaya tambahan untuk memenuhi kebutuhan gizi, termasuk vitamin A.

 

Sebagai salah satu upayanya, di Indonesia tersedia dua jenis vitamin A dari pemerintah untuk bayi dan balita yang dapat diberikan sesuai dengan usianya, yaitu sebagai berikut.

  

 

    Kapsul biru: 100.000 IU (internasional unit) vitamin A untuk bayi 6—11 bulan.

    Kapsul merah: 200.000 IU vitamin A untuk balita 12—59 bulan.

 

 

 

Pemberian vitamin A ini dapat dilakukan di fasilitas kesehatan terdekat, seperti Posyandu, setiap bulan Februari dan Agustus.

 

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan