Pendaftaran PPPK 2024 Tahap 2 Diperpanjang hingga 7 Januari 2025, Ini Jadwal Lengkapnya!
Pendaftaran PPPK 2024 Tahap 2 Diperpanjang hingga 7 Januari 2025, Ini Jadwal Lengkapnya!-ist/net-
Pengumuman Pasca-Masa Sanggah: 22–28 Februari 2025
Pelaksanaan Seleksi Kompetensi: 17 April–16 Mei 2025
Pengumuman Hasil Kelulusan: 22–31 Mei 2025
Pengisian DRH NI PPPK: 1–30 Juni 2025
Informasi lebih rinci terkait jadwal dan tahapan seleksi dapat ditemukan dalam Buku Panduan Pendaftaran.
Syarat dan Kriteria Peserta PPPK 2024 Tahap 2
Seleksi ini terbuka bagi:
1. Tenaga non-ASN atau honorer yang aktif bekerja di instansi pemerintah.
2. Lulusan pendidikan profesi guru (PPG) untuk formasi guru di instansi pemerintah.
3. Peserta yang gagal pada seleksi administrasi CPNS atau PPPK tahap 1.
Calon pelamar hanya dapat melamar pada formasi berikut:
Pengelola Umum Operasional
Operator Layanan Operasional
Pengelola Layanan Operasional
Penata Layanan Operasional