10 Khasiat Bawang Putih Tunggal, Bantu Kendalikan Diabetes

Ilustrasi---

• Fosfor: 134 mg.

• Besi: 1.0 mg.

• Natrium: 46 mg.

• Kalium: 665,7 mg.

• Tembaga: 0,09 mg.

Selain itu, rempah satu ini memiliki berbagai nutrisi penting lainnya, seperti vitamin B1, vitamin B2, niasin, dan vitamin C.

Manfaat bawang putih tunggal 

Memakan bawang putih mentah memiliki khasiat yang baik bagi kesehatan. 

BACA JUGA:Berbuntut Panjang, Pasca Bentrok di Bitung Laskar Islam Lakukan Penyisiran ke Posko Ormas Pasukan Manguni

Saat bawang putih mentah dikunyah di dalam mulut, zat-zat sulfur yang terkandung di dalamnya akan bereaksi membentuk senyawa alisin (allicin).

Senyawa aktif dalam bawang putih tunggal yang memiliki aktivitas antibakteri antara lain alisin, ajoene, dialil sulfida (DAS), dialil disulfida (DADS), dan dialil trisulfida (DATS). 

Berikut beberapa khasiat bawang putih tunggal yang perlu Anda ketahui. 

1. Sebagai antioksidan

Penelitian dalam jurnal Digital Press Life Sciences 2 menjelaskan bahwa zat aliin dalam bawang putih tunggal adalah senyawa antioksidan, tetapi mudah berubah menjadi senyawa alisin. 

Hal ini disebabkan oleh aktivitas enzim aliinase yang meningkat ketika bawang putih dicincang, dihancurkan, atau diproses.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan