Rahasia Menghilangkan Jamur Kaca Mobil: 7 Metode Ampuh yang Harus Anda Coba

Doc/Foto/Ist--

3. Pasta Gigi

   - Oleskan pasta gigi putih pada kaca yang berjamur, diamkan selama 5 menit, gosok dengan kain microfiber, lalu bilas dengan air bersih.

4. Pemutih Pakaian

   - Basahi kain microfiber dengan pemutih pakaian, gunakan sarung tangan karet, gosokkan pada kaca yang berjamur dengan hati-hati, lalu bilas dengan air bersih.

BACA JUGA:Susno Duadji Yakin Kasus Vina adalah Kecelakaan, Titip Pesan kepada Hakim PK Saka Tatal

5. Alkohol

   - Celupkan kapas ke dalam alkohol dengan kadar di atas 60 persen, gosokkan pada kaca yang berjamur, dan bilas dengan air bersih.

6. Cuka Apel

   - Campurkan 3 sendok makan cuka apel dengan 1 liter air, celupkan kain microfiber ke dalam campuran, gosokkan pada kaca yang berjamur, lalu bilas dengan air bersih.

BACA JUGA:Pria ODGJ Terkunci di Mobil di Indramayu, Dikira Maling

7. Air Tembakau

   - Rendam tembakau kering dengan air bersih selama 15 menit, saring air rendaman, siramkan pada kaca yang berjamur, gosok dengan kain microfiber, dan bilas dengan air bersih.

Dengan tips ini, Anda dapat menjaga kaca mobil tetap bersih dan meningkatkan keselamatan berkendara.(*)

 

 

Tag
Share