13 Manfaat Gula Aren untuk Kesehatan yang Perlu Anda Tahu

Kamis 10 Oct 2024 - 21:27 WIB
Reporter : Adi Candra
Editor : Mael

Kalium: 875 mg.

Gula aren juga kandungan khas yaitu serat bernama inulin yang memberikan manfaat kesehatan tersendiri.

 

Manfaat gula aren untuk kesehatan

Berkat kandungan gizi didalamnya, gula aren memiliki banyak manfaat untuk kesehatan. Berikut ini daftar manfaat gula aren untuk kesehatan.

 

1. Menjaga sistem imun tubuh

Gula aren dapat bermanfaat sebagai makanan untuk meningkatkan daya tahan tubuh. Hal ini karena pemanis alami satu ini memiliki kandungan antioksidan yang tinggi untuk menangkal radikal bebas.

 

Paparan radikal bebas yang berasal dari asap kendaraan, radiasi sinar UV maupun polusi dapat menurunkan kerja sistem imun tubuh.

 

Oleh karena itu, tubuh membutuhkan antioksidan yang berasal dari makanan sebab tubuh tidak dapat memproduksi antioksidan sendiri.

 

Antioksidan dapat membantu untuk mencegah peradangan dan infeksi dari paparan radikal bebas. Dengan begitu, tubuh tetap sehat dan terhindar dari penyakit.

 

2. Mencegah anemia

Kategori :