13 Manfaat Gula Aren untuk Kesehatan yang Perlu Anda Tahu

Kamis 10 Oct 2024 - 21:27 WIB
Reporter : Adi Candra
Editor : Mael

Kandungan kalium di dalam gula merah juga memiliki manfaat untuk membantu menurunkan tekanan darah tinggi.

 

Studi dalam jurnal BMJ mengungkapkan konsumsi makanan tinggi kalium membantu mengurangi tekanan darah sistolik dan diastolik serta mengurangi risiko penyakit jantung.

 

Tekanan darah tinggi dapat terjadi karena penyempitan pembuluh darah. Hal ini mengakibatkan jantung harus bekerja keras untuk memompa darah ke seluruh tubuh.

 

Kalium dapat membantu mengendurkan pembuluh darah yang menyempit, sehingga aliran darah ke seluruh tubuh menjadi lancar.

 

7. Menyembuhkan luka diabetes

Luka diabetes merupakan kondisi timbulnya luka bernanah yang sulit sembuh karena gula darah tinggi.

 

Gula darah yang menumpuk di pembuluh darah dapat menghambat aliran darah sehingga luka sulit sembuh. Aliran darah yang mengangkut oksigen dan nutrisi tidak dapat mencapai area luka.

 

Kandungan vitamin C pada gula aren pun memiliki sifat antimikroba dan anti-inflamasi untuk menangkal bakteri agar tidak menginfeksi luka dan menyebabkan peradangan.

 

8. Mengatasi rasa lelah

Kategori :