1. Melalui Laman Resmi BKN (MOLA BKN)
Kunjungi https://monitoring-siasn.bkn.go.id/
Pilih menu “Penetapan NIP/NI PPPK”
Masukkan nomor peserta dan tahun seleksi
Cek status usulan penetapan NIP atau NI
2. Melalui Google Documents Resmi dari BKN
Akses tautan https://s.id/UpdateNIPCASN2024
Lihat daftar CPNS dan PPPK yang telah mendapatkan persetujuan teknis (Pertek)
Jika nama peserta sudah tercantum, maka proses penerbitan SK pengangkatan akan segera dilakukan
BACA JUGA:Liburan Murah Meriah di Kuningan: 3 Destinasi Wisata Alam dengan Tiket Rp10.000 Saja!
Progres Usulan NIP CPNS dan PPPK 2025
Hingga 19 Maret 2025, BKN mencatat bahwa:
2.914 dari 91.079 CPNS di instansi pusat telah diajukan usulan NIP
28.865 dari 87.946 CPNS di instansi daerah telah diusulkan NIP
51.018 dari 204.413 peserta PPPK di instansi pusat telah mendapatkan NI
275.796 dari 473.180 PPPK di instansi daerah telah diajukan penetapan NI