Memahami Perbedaan Migrain Sebelah Kanan dan Kiri

ilustrasi--

- Kurang tidur: Kualitas tidur yang buruk atau kurang tidur dapat memicu timbulnya migrain sebelah kiri.

- Mengonsumsi makanan asin yang berlebihan: Makanan dengan kandungan garam tinggi dapat memicu tekanan darah naik dan menyebabkan migrain.

- Mengonsumsi makanan berpengawet: Bahan pengawet dalam makanan dapat memicu reaksi pada beberapa orang yang menyebabkan migrain.

- Sinusitis: Peradangan pada sinus dapat menyebabkan rasa sakit yang terlokalisir di satu sisi kepala.

- Terpapar cahaya matahari terlalu lama: Paparan sinar matahari yang berlebihan dapat memicu migrain pada sebagian orang.

Itulah perbedaan dan beberapa penyebab dari migrain baik sebelah kanan maupun kiri. Bila Anda merasakan migrain sebelah kanan maupun kiri yang tidak kunjung mereda, segeralah periksa ke dokter. Penanganan yang tepat sangat penting untuk mengurangi frekuensi dan intensitas migrain serta meningkatkan kualitas hidup Anda.(*)

BACA JUGA:Sering Migrain?? Simak Penyebab Migrain yang Perlu Diwaspadai!!

BACA JUGA:7 Alasan Psikologis yang Membuat Anak dan Remaja Kabur dari Rumah

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan