Dampak Makan Frozen Food yang Tidak Sehat dan Berlebihan

Selasa 20 Aug 2024 - 20:41 WIB
Reporter : Adi Candra
Editor : Mael

Secara umum, proses pembekuan tidak memengaruhi jumlah kalori total, karbohidrat, protein, serta lemak dalam bahan makanan Anda.

Namun, tekstur dan rasa makanan beku mungkin tidak sebaik makanan segar karena kandungan airnya berkurang.

 

Dampak makan frozen food setiap hari

  

 

Meskipun beberapa frozen food memiliki kandungan gizi yang kurang lebih sama dengan makanan segar, tidak berarti Anda bisa mengonsumsinya setiap hari.

 

 

Pasalnya, kebanyakan frozen food yang Anda temukan di pasar swalayan merupakan makanan yang sudah diproses secara intensif (ultra-processed food).

 

 

Makanan tersebut merupakan makanan olahan yang disajikan dalam bentuk beku, seperti nuget ayam, sosis, bakso, atau kentang siap goreng. Frozen food seperti ini bukanlah makanan segar yang dibekukan. 

 

 

Di bawah ini sejumlah bahaya frozen food dalam jangka panjang.

Kategori :