PPPK Paruh Waktu dan Penuh Waktu, Ini Perbedaan dan Keuntungannya
PPPK Paruh Waktu dan Penuh Waktu, Ini Perbedaan dan Keuntungannya-ist/net-
Perbedaan antara PPPK paruh waktu dan penuh waktu terletak pada gaji, jam kerja, dan kesempatan peningkatan status.
BACA JUGA:4 Tambang Terbesar di Padang: Sumber Daya Alam yang Menggerakkan Perekonomian
PPPK paruh waktu menawarkan fleksibilitas lebih besar bagi pegawainya tanpa menambah beban anggaran pemerintah, menjadikannya solusi ideal untuk mengatasi penghapusan tenaga honorer.
Dengan adanya skema ini, tenaga honorer dapat mempertahankan pekerjaan mereka dan sekaligus memiliki peluang untuk meningkatkan karier menjadi PPPK penuh waktu di masa mendatang.***