11 Cara Menghilangkan Stres agar Hidup Lebih Bahagia

Ilustrasi--

 

Nah, berhubungan seks yang sehat merupakan salah satu cara menghilangkan stres bersama pasangan. Ini karena seks memicu pelepasan hormon endorfin yang menimbulkan rasa bahagia.

 

Efek bahagia ini mirip seperti rasa bahagia setelah olahraga atau tenang setelah bermeditasi.

 

9. Pijat refleksi

Stres membuat otot-otot tubuh menjadi nyeri atau pegal. Cara lain yang bisa Anda lakukan untuk menghilangkan stres yakni melakukan pijat refleksi, seperti Thai massage.

 

Pijatan bisa menenangkan otot-otot tubuh yang menegang. Jika dilengkapi aroma terapi, bukan hanya nyeri tubuh yang akan membaik, pikiran juga akan jadi lebih tenang.

 

10. Menarik napas dalam

Mengambil napas dalam terbukti menurunkan kadar kortisol. Hasilnya, teknik ini dapat membantu mengurangi stres dan kecemasan yang Anda rasakan.

 

Untuk memulainya, Anda bisa melakukan langkah-langkah berikut.

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan