Polres Musi Rawas Gelar Khitanan Massal dan Penanganan Stunting Gratis Menyambut Hari Bhayangkara Ke-78

Polres Musi Rawas Gelar Khitanan Massal dan Penanganan Stunting Gratis Menyambut Hari Bhayangkara Ke-78. (Poto: Pad/Dok Polisi)--

"Program stunting adalah program nasional yang kita lakukan bersama-sama untuk mengentaskan kasus stunting, agar anak-anak dapat tumbuh dan berkembang dengan baik," kata Edwar Yulizar.

Kapolsek Tugumulyo, Iptu Dedy Purnomo, melaporkan bahwa hingga berakhirnya kegiatan, hampir 50 anak telah di khitan secara massal dan sekitar 50 balita telah menjalani pengecekan dan pelayanan pencegahan stunting.

BACA JUGA:Kebakaran Kilang Pertamina Internasional di Balikpapan, Tim Labfor Mabes Polri Lakukan Penyelidikan

"Kegiatan ini berjalan dengan aman, lancar, dan tertib. Antusiasme masyarakat sangat tinggi terhadap kegiatan ini," pungkasnya. (*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan