9 Manfaat Buah Lai yang Belum Banyak Diketahui

Kamis 19 Sep 2024 - 21:15 WIB
Reporter : Adi Candra
Editor : Mael

 

4. Sumber antioksidan

  

 

Salah satu penelitian dalam jurnal Foods mengatakan bahwa kandungan antioksidan dari buah sejenis durian berupa flavonoid, tanin, karotenoid, dan quercetin.

 

 

Senyawa antioksidan dalam buah lai ini bekerja dengan menetralkan radikal bebas, mengurangi stres oksidatif yang dapat merusak sel-sel tubuh.

 

 

Dengan melindungi sel-sel dari kerusakan, antioksidan membantu menjaga kesehatan sel dan mencegah gangguan kesehatan seperti peradangan kronis dan penyakit degeneratif.

 

 

Konsumsi makanan yang kaya akan antioksidan, termasuk buah lai, dapat mengurangi risiko penyakit kronis seperti kanker, penyakit jantung, dan diabetes.

 

6. Meningkatkan suasana hati

Kategori :