Efek tersebut dapat meningkatkan frekuensi buang air kecil dan menyebabkan kehilangan cairan lebih banyak.
Adapun hal ini bisa berdampak pada hidrasi tubuh dan produksi ASI.
4. Gangguan pencernaan
Konsumsi teh hijau dalam jumlah besar dapat menyebabkan gangguan pencernaan, seperti mual, mulas, atau iritasi lambung pada beberapa orang.
Beberapa ibu menyusui mungkin juga lebih sensitif terhadap teh hijau.
Kategori :